Jika dilihat dari segi nama mirip sebuah perkakas pertukangan tapi bukan itu maksudnya, Palu adalah nama kota yang terletak di pulau sulawesi tepatnya di sulawesi tengah. Kota Palu adalah kota yang sangat menjunjung tinggi nilai-nilai budaya, norma-norma adat yang masih kental melekat dalam diri setiap generasi. Peradaban masyarakat yang sangat mudah bersosialisasi dan beradaptasi...